PENGARUH FAKTOR SOSIAL DAN FAKTOR PRIBADI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PERUMAHAN GRIYA JAKABARING PERMAI BANYUASIN

Rahmadhanti, NIM.14190269 (2018) PENGARUH FAKTOR SOSIAL DAN FAKTOR PRIBADI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PERUMAHAN GRIYA JAKABARING PERMAI BANYUASIN. Diploma thesis, UPT Perpustakaan UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
RAHMA DHANTI 14190269.pdf

Download (4MB) | Preview
Official URL: http://perpustakaan.ac.id

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bagaimana pengaruh variabel independ (faktor sosial dan pribadi) terhadap variabel dependen (keputusan pembelian) perumahan griya jakabaring permai banyuasin. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dan Jenis data yang digunakan adalah data primer, yaitu diperoleh dari hasil penyebaran kuesioner langsung kepada responden. Responden yang dijadikan sasaran pada penelitian ini adalah konsumen yang telah membeli rumah diperumahan griya jakabaring permai banyuasin tersebut. Hasil dari penelitian berdasarkan hasil analisis dapat disimpulkan bahwa faktor sosial dan pribadi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian perumahan griya jakabaring permai banyuasin. Hasil tersebut dapat dilihat dari uji koefisien determinasi diperoleh nilai korelasi (R) sebesar 0,510 atau 51,0% yang menunjukkan bahwa variabel dependen dan variabel independen memiliki korelasi yang positif, artinya apabila faktor sosial dan pribadi secara bersama-sama mempengaruhi keputusan pembelian. Kata Kunci: keputusan pembelian, faktor sosial dan pribadi

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: keputusan pembelian, faktor sosial dan pribadi
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: perpus perpus perpus
Date Deposited: 14 Jun 2019 06:23
Last Modified: 14 Jun 2019 06:23
URI: http://eprints.radenfatah.ac.id/id/eprint/2961

Actions (login required)

View Item View Item