Feranita, Rany (2017) ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE EVA (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERTANIAN YANG TERDAFTAR DI ISSI).[SKRIPSI]. Diploma thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.
|
Text
RANY FERANITA (13190218).pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan sektor pertanian yang terdaftar di indeks saham syariah (ISSI) selama tahun penelitian 2011 sampai dengan tahun 2015. Data peneitian ini diperoleh dari observasi dan dokumentasi dengan alat analisis NOPAT, biaya modal, dan analisis EVA. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa dengan menggunakan metode EVA (Economic Value Added) pada tahun penelitian telah mampu memberikan nilai tambah ekonomi perusahaan terbukti dari hasil perhitungan EVA>0 adalah bernilai positif.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Net Operating After Tax (NOPAT), Invested Capital, Weighted Average Cost Of Capital (WACC), Capital Charges, dan EconomicValue Added (EVA) |
Subjects: | H Social Sciences > HJ Public Finance |
Depositing User: | perpus perpus perpus |
Date Deposited: | 14 Jul 2017 08:38 |
Last Modified: | 14 Jul 2017 08:38 |
URI: | http://eprints.radenfatah.ac.id/id/eprint/1015 |
Actions (login required)
View Item |