STUDI KOMPARATIF MODEL PEMBELAJARAN TIPE TGT (TEAM GAMES TOURNAMENTS) DENGAN TEBAK KATA (GUESSING WORD) TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS XI DI MA AL-FATAH PALEMBANG. (Skripsi)

Yulinda, Yulinda (2016) STUDI KOMPARATIF MODEL PEMBELAJARAN TIPE TGT (TEAM GAMES TOURNAMENTS) DENGAN TEBAK KATA (GUESSING WORD) TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS XI DI MA AL-FATAH PALEMBANG. (Skripsi). Other thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
Yulinda_TarBio.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Faktor utama yang menentukan keberhasilan proses pembelajaran adalah model pembelajaran. Penelitian ini membahasa tentang studi komparatif model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Teams Games Tournament) dengan tebak kata (Guessing Word) terhadap hasil belajar mata pelajaran Biologi kelas XI di MA Al- Fatah Palembang. Desain penilitian yang digunakan adalah The pretest-post-test two treatment design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas XI IPA. Pengambilan sampel ini dengan teknik sampling purposive (sampel bertujuan). Uji hipotesis yang digunakan adalah uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbandingan hasil belajar antara siswa yang diajar menggunakan model TGT (Team Games Tournament) dan model tebak kata (Guessing Word) pada materi Sel di MA Al-Fatah Palembang. Hasil ini juga menunjukkan bahwa hipotesis Ha diterima dan H0 ditolak. Selain itu, berdasarkan nilai rata-rata hasil belajar siswa di peroleh nilai rata-rata 78,57 untuk model tebak kata dan 72.40 untuk model TGT . Maka dapat disimpulkan bahwa hasil belajar siswa yang diajar menggunakan model tebak kata (Guessing Word) lebih baik dari model TGT (Team Games Tournament).

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Model TGT (Team Games Tournament), Model tebak kata (Guessing Word), Hasil Belajar
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: perpus perpus perpus
Date Deposited: 15 Apr 2016 07:21
Last Modified: 15 Apr 2016 07:21
URI: http://eprints.radenfatah.ac.id/id/eprint/223

Actions (login required)

View Item View Item