ANALISIS PENERAPAN KUALITAS PELAYANAN SYARIAH TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA USAHA SALON DAN SPA MOZ5 CABANG PALEMBANG (Skripsi)

Purwanti, Eka (2016) ANALISIS PENERAPAN KUALITAS PELAYANAN SYARIAH TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA USAHA SALON DAN SPA MOZ5 CABANG PALEMBANG (Skripsi). Other thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (211kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (259kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (108kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (178kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (27kB) | Preview

Abstract

Pelayanan merupakan salah satu keberhasilan untuk setiap usaha yang bergerak di bidang jasa. Sedangkan kualitas pelayanan merupakan presepsi terhadap keunggulan suatu layanan yang diberikan oleh suatu badan usaha. Layanan yang berkualitas dapat diwujudkan melalui penerapan kualitas pelayanan yang terdiri dari dimensi bukti langsung, daya tanggap, jaminan, empati dan kehandalan yang dimiliki. Tentu saja karakteristik tersebut menggunakan pedoman islam, pelayanan dapat dikatakan berkualitas apabila dapat berpengaruh pada kepuasan pelanggan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan kualitas pelayanan yang diterapkan oleh Salon dan Spa Moz5 serta mengetahui kepuasan pelanggan terhadap kualitas pelayanan yang diberikan oleh Salon dan Spa Moz5 Oleh karena itu peneliti mengangkat judul “Analisis Penerapan Kualitas Pelayanan Syariah terhadap Kepuasan Pelanggan pada Usaha Salon dan Spa Moz5” . metode yang digunakan adalah metode kualitatif, objek penelitian adalah kualitas pelayanan dan kepuasan pelanggan. Adapun subjek penelitian adalah 50 reponden pelanggan yang berkunjung ke salon tersebut. Pengumpulan data menggunakan kuisioner (angket), wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian diolah dengan skala likert yang dianalisis secara kualitatif menunjukan bahwa penerapan kualitas pelayanan yang diterapkan oleh salon dan spa moz5 sudah terlaksana dengan baik. Dapat dilihat dari banyaknya responden yang setuju terhadap penerapan yang telah diterapkan yaitu dengan persentasi nilai tertinggi terdapat pada indikator kehandalan sebesar 76%. Sedangkan indikator terhadap kepuasan kelanggan terdapat pada indikator harga yaitu sebesar 62%. Dengan demikian berarti terbukti bahwa pelayanan yang diterapkan oleh Salon dan Spa Moz5 berjalan dengan baik.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Salon dan Spa Moz5, kualitas pelayanan dan kepuasan pelanggan
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: perpus perpus perpus
Date Deposited: 26 Apr 2016 04:04
Last Modified: 26 Apr 2016 04:04
URI: http://eprints.radenfatah.ac.id/id/eprint/330

Actions (login required)

View Item View Item