Pengaruh Model Pembelajaran Contextual Teaching And Learning (CTL) Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah 4 Palembang

Dewi Wijianti, NIM. 14221022 (2019) Pengaruh Model Pembelajaran Contextual Teaching And Learning (CTL) Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah 4 Palembang. Diploma thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH.

[img]
Preview
Text
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (305kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (367kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (89kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (13MB) | Preview
Official URL: http://perpustakaan.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh model pembelajaran Contextual Teaching And Learning (CTL) terhadap kemampuan berpikir kritis siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 4 Palembang. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan desain penelitian yang digunakan adalaha true experimental design dengan kategori posttest only control design, populasi yang digunakan adalah seluruh kelas VIII SMP Muhammadiyah 4 Palembang tahun ajaran 2018/2019 yang terdiri dari 6 kelas. Sampel penelitian diambil dengan teknik simple random sampling. Dari 6 kelas populasi diambil dua kelas yang dijadikan sampel yaitu kelas VIIIu2 sebagai kelas eksperimen dan kelas VIIIu4 sebagai kelas kontrol. Penelitian dilaksanakan selama masing- masing tiga kali pertemuan, dua kali pertemuan untuk pembelajaran dan satu kali pertemuan untuk posttest. Data penelitian dikumpulkan melalui tes. Data yang diperoleh dari hasil perhitungan statistik yang didapat dari hasil tes menghasilkan t hitung = 3,186 dan t tabel = 2,0017, sehingga t hitung > t tabel yang menyebabkan H 0 ditolak dan H a diterima. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh model pembelajaran Contextual Teaching And Learning (CTL) terhadap kemampuan berpikir kritis siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 4 Palembang. Kata-Kata Kunci: Contextual Teaching And Learning, Berpikir Kritis.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: perpus perpus perpus
Date Deposited: 26 Mar 2019 06:55
Last Modified: 26 Mar 2019 06:55
URI: http://eprints.radenfatah.ac.id/id/eprint/3836

Actions (login required)

View Item View Item