FREKUENSI KUNJUNGAN SISWA KE PERPUSTAKAAN SEKOLAH MTS RAUDHATUN NASIHIN TERHADAP MINAT BACA SISWA PADA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK DI MTS RAUDHATUN NASIHIN DESA AREMANTAI KECAMATAN SEMENDO DARAT ULU KABUPATEN MUARA ENIM (Skripsi)

A. Ridho, A. Ridho (2016) FREKUENSI KUNJUNGAN SISWA KE PERPUSTAKAAN SEKOLAH MTS RAUDHATUN NASIHIN TERHADAP MINAT BACA SISWA PADA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK DI MTS RAUDHATUN NASIHIN DESA AREMANTAI KECAMATAN SEMENDO DARAT ULU KABUPATEN MUARA ENIM (Skripsi). Other thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (120kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II..pdf

Download (94kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (60kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (108kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (16kB) | Preview

Abstract

Skripsi yang berjudul Frekuensi Kunjungan Siswa ke Perpustakaan Sekolah MTs Raudhatun Nasihin Terhadap Minat Baca Siswa Pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak di MTs Raudhatun Nasihin Desa Aremantai Kec. Semendo Darat Ulu Kab. Muara Enim, di latar belakangi oleh rendahnya minat baca siswa di perpustakaan serta kurang memadainya sarana prasana yang ada di perpustakaan itu. Berdasarkan latar belakang tersebut, dapat dirumuskan permasalahan sebagai berikut: 1). Berapakah frekuensi kunjungan siswa ke Perpustakaan Sekolah MTs Raudhatun Nasihin Desa Aremantai Kecamatan Semendo Darat Ulu Kabupaten Muara Enim?. 2). Bagaimana Minat Baca Siswa di Perpustakaan Sekolah MTs Raudhatun Nasihin Desa Aremantai Kecamatan Semendo Darat Ulu Kaupaten Muara Enim?. Adapun penelitian ini dilakukan bertujuan untuk :1) Mengetahui Frekuensi Kunjungan Siswa ke Perpustakaan Sekolah MTs Raudhatun Nasihin Desa Aremantai Kec. Semendo Darat Ulu Kab. Muara Enim. 2) Untuk mengetahui Bagaimana Minat Baca Siswa pada mata pelajaran Aqidah Akhlak di Perpustakaan MTs Raudhatun Nasihin Desa Aremantai Kec. Semendo Darat Ulu Kab. Muara Enim. Metodologi penelitian ini dilakukan dengan tahapan sebagai berikut : pertama, penentuan lokasi di Madrasah Tsanawiyah Raudhatun Nasihin Desa Aremantai Kecamatan Semendo Darat Ulu Kabupaten Muara Enim, kedua, penentuan sampel penelitian, ketiga, tehnik pengumpulan data dengan menggunakan alat-alat sebagai berikut: 1) Observasi untuk mendapatkan data yang berkenaan langsung dengan keadaan lingkungan sekolah dan perpustakaan.; 2) Angket untuk memperoleh data ril responden mengenai frekuensi kunjungan siswa ke perpustakaan, dan mengetahui minat baca siswa pada mata pelajaran Aqidah Akhlak di perpustakaan; 3) Wawancara untuk memperoleh seluruh informasi yang kita butuhkan selama penelitian di Madrasah Tsanawiyah Raudhatun Nasihin. Penganalisisan data menggunakan tahapan tahapan, dimulai dari pemeriksaanpengkodean; selanjutnya pengklasifikasian dan pentabulasian. Data yang dapat dikaji dalam kategori yaitu,; pertama, dianalisis dengan diskriftif kuantitatif dengan menggunakan rumus TSR (Tinggi, Sedang dan Rendah); dan kedua, dianalisa dengan menggunakan rumus statistik dalam bentuk eks kwadrat (X2), seluruh jawaban responden diberi bobot nilai. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa; 1) Frekuensi kunjungan siswa keperpustakaan Sekolah di Madrasah Tsanawiyah Raudhatun Nasihin Desa Arematai Kecamatan Semendo Darat Ulu Kabupaten Muara Enim berada pada level sedang, hal ini berdasarkan jawaban 27 sampel (56.25%). Sedangkan level tinggi hanya 3 orang (6.25%) dan rendah ada 18 orang (37.5%).; 2) Minat baca siswa pada mata pelajaran Aqidah Akhlak diperpustakaan Madrasah Tsanawiyah Raudhatun Nasihin Desa Arematai Kecamatan Semendo Darat Ulu Kabupaten Muara Enim berada pada level sedang, hal ini berdasarkan jawaban 29 sampel (60.41%). Sedangkan level tinggi hanya 1 orang (2.08%) dan rendah ada 18 orang (37.5%).

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Perpustakaan Sekolah, Frekuensi Kunjungan, diskriftif kuantitatif.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: perpus perpus perpus
Date Deposited: 17 May 2016 03:11
Last Modified: 17 May 2016 03:11
URI: http://eprints.radenfatah.ac.id/id/eprint/581

Actions (login required)

View Item View Item