PENGARUH PENDEKATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA (PMRI) TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS VII SMP IBA PALEMBANG

Azhar Rianti, NIM. 13221010 (2019) PENGARUH PENDEKATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA (PMRI) TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS VII SMP IBA PALEMBANG. Diploma thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH.

[img]
Preview
Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (222kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (89kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (200kB) | Preview
[img]
Preview
Text
lampiran.pdf

Download (9MB) | Preview
Official URL: http://perpustakaan.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI) terhadap kemampuan komunikasi matematis siswa. Jenis penelitian yang digunakan adalah true experimental design dengan desain post-test only contol design. Penelitian dilakukan di SMP IBA Palembang dengan populasi seluruh siswa kelas VII yang terdiri dari 3 kelas. Sampel dalam penelitian ini menggunakan simple random sampling, sehingga didapat kelas VII.2 sebagai kelas eksperimen yang akan diberikan perlakuan yaitu pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI) dan kelas VII.3 sebagai kelas kontrol yang tidak diberi perlakuan yaitu metode konvensional. Data penelitian dikumpulkan melalui observasi dan tes. Berdasarkan analisis hasil observasi, menunjukkan bahwa kemampuan komunikasi matematis siswa mengalami perubahan yang signifikan dari setiap pertemuannya. Sedangkan analisis hasil tes, menunjukkan bahwa kemampuan komunikasi matematis siswa di kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkan dengan kelas kontrol. Ini berarti bahwa kelas yang diberi perlakuan dengan pendekatan PMRI mempengaruhi kemampuan komunikasi matematis siswa. Perhitungan statistik yang didapat dari hasil tes menghasilkan dan , sehingga yang menyebabkan H o ditolak dan H a diterima. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI) terhadap kemampuan komunikasi matematis siswa kelas VII SMP IBA Palembang. Kata Kunci: Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI), Kemampuan Komunikasi Matematis

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: perpus perpus perpus
Date Deposited: 18 Mar 2019 04:31
Last Modified: 18 Mar 2019 04:31
URI: http://eprints.radenfatah.ac.id/id/eprint/3791

Actions (login required)

View Item View Item